Memilih Foglamp Sulit ? Simak Dulu Tips Ini Sebelum Membelinya.

Dewasa ini lampu kabut ladi banyak digunakan, hal tersebut disebabkan oleh faktor cuaca dan juga kebutuhan yang kadang datang di waktu yang kita tidak inginkan. Untuk kamu yang ingin membeli untuk dipasangkan ke kendaraan kamu, tentunya memilih fog lamp di perlukan. Dengan pemilihan yang tepat bisa mendapatkan barang yang berkualitas dan sesuai dengan kebutuhan.

Memilih foglamp sebenarnya gampang-gampang susah, dalam pemilihan foglamp banyak hal yang harus diperhatikan, karena jika asal maka dampaknya kurang begitu baik bagi kendaraanmu. Keberadaan fog lamp sendiri ditujukan untuk mendukung pengendara dalam melihat jalanan saat kondisinya ada kabut tebal atau saat hujan deras yang mengakibatkan minimnya visibilitasmu yang sedang berkendara, namun dengan adanya lampu tersebut kamu bisa meningkatkan visibilitas jarak pandang ketika berkendara.

Baca Juga : Merek Ini Meningkatkan Keselamatan Pengendara Saat Cuaca Buruk

Ada beberapa kekhawatiran dalam memilih foglamp, karena ada bebebrapa Foglamp yang mengalami kerusakan bila terpaksa menerobos genangan air ketika kamu sedang berkendara saat hujan. Untuk itu, Kamu bisa memilih foglamp yang dilengkapi dengan fitur Reflektor. Dengan ini maka penerangan yang dihasilkan bisa dioptimalkan sesuai kebutuhan kondisi kawan-kawan saat berkendara.

Memilih foglamp

 

Baca Juga : Merek Foglamp Yang Menjadi Salah Satu Primadona

Kesimpulan Memilih Foglamp

Dengan penggunaan yang tepat, usia lampu kabut bisa sangat panjang. Kerusakan umumnya disebabkan oleh invasi air yang menyebabkan lensa atau rumah foglamp dan kelistrikan tidak berfungsi. Secara teoritis usia foglamp dengan lampu jenis halogen sekitar 350 jam, dan jenis LED bisa lebih dari 500 jam.

Hendry juga menambahkan bahwa saat ini Lowin telah menyediakan beberapa pilihan foglamp bermerek DLAA. Untuk lampu kabut universal dan replacement, Lowin menyediakan untuk kendaraan berlabel Toyota, Honda, Volkswagen, Nissan, Suzuki, Mazda, Isuzu, Mitsubishi, Daihatsu dan lainnya lengkapnya bisa di cek di Web Lowin.

Cara mendapatkan produk keluaran Lowin pun sangat mudah Klik Disini untuk berbelaja di Market Place. Cukup hubungi kantor Lowin yang beralamat lengkap di di Jl. Karang Anyar Raya No. 55 Blok C5, Jakarta Pusat. Untuk no telp (021) 021 62301676.